Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Air (Water) dan Artinya

Berikut kata-kata mutiara bahasa Inggris pilihan tentang air (water)beserta artinya yang kiranya dapat menginspirasi kita dalam menjalani kehidupan.

“Water is life, and clean water means health.” — Audrey Hepburn

(Air adalah kehidupan, dan air bersih berarti kesehatan.)

“I am like a drop of water on a rock. After drip, drip, dripping in the same place, I begin to leave a mark, and I leave my mark in many people’s hearts.” — Rigoberta Menchu

(Saya seperti setetes air di atas batu. Setelah menetes, menetes, menetes di tempat yang sama, saya mulai meninggalkan bekas, dan meninggalkan bekas di hati banyak orang.)

“Cry. Forgive. Learn. Move on. Let your tears water the seeds of your future happiness.” — Steve Maraboli

(Menangis. Memaafkan. Belajar. Berpindah. Biarkan air matamu menyirami benih kebahagiaan masa depanmu.)

Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Air (Water): You can't cross the sea merely by standing and staring at the water. Rabindranath Tagore

Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Air (Water)

“You can’t cross the sea merely by standing and staring at the water.” — Rabindranath Tagore

(Kamu tidak bisa menyeberangi lautan dengan sekedar berdiri dan menatap air.)

“Human nature is like water. It takes the shape of its container.” — Wallace Stevens

(Sifat manusia seperti air. Dibutuhkan bentuk dari setiap wadahnya.)

“You never really know what’s coming. A small wave, or maybe a big one. All you can really do is hope that when it comes, you can surf over it, instead of drown in its monstrosity.” — Alysha Speer

(Kamu tidak pernah benar-benar tahu apa yang akan terjadi. Gelombang kecil, atau mungkin yang besar. Yang bisa kamu lakukan hanyalah berharap ketika itu tiba, kamu bisa berselancar di atasnya, bukannya tenggelam dalam monstrositasnya.)

“Always be like a water. Float in the times of pain or dance like waves along the wind which touches its surface.” — Santosh Kalwar

(Selalu menjadi seperti air. Mengapung di saat-saat sakit atau menari seperti ombak bersama angin yang menyentuh permukaannya.)

“Water from the white fountain didn’t taste any better than from the black fountain.” — B. B. King

(Air dari sumber yang berwarna hitam tidak terasa lebih baik dari yang berwarna putih.)

“The mind is like an iceberg, it floats with one-seventh of its bulk above water.” — Sigmund Freud

(Pikiran itu seperti gunung es, ia mengapung dengan sepertujuh dari isinya di atas air.)

“No water, no life. No blue, no green.” — Sylvia Earle

(Tidak ada air, tidak ada kehidupan. Tidak ada biru, tidak ada hijau.)

kata mutiara bahasa Inggris tentang air (water) - 2: Good words cool more than cool water. John Ray

Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Air (Water) – 2

“Good words cool more than cool water.” — John Ray

(Kata-kata yang baik menyejukkan lebih dari air dingin.)

“Water seeks its own level. Look at them. The Tigris, the Euphrates, the Mississippi, the Amazon, the Yangtze. The world’s great rivers. And every one of them finds its way to the ocean.” — Alison McGhee, All Rivers Flow To The Sea

(Air mencari jenjangnya sendiri. Lihatlah mereka. Tigris, Efrat, Mississippi, Amazon, Yangtze. Sungai-sungai besar dunia. Dan setiap dari mereka menemukan jalan ke laut.)

“Heavy hearts, like heavy clouds in the sky, are best relieved by the letting of a little water.” — Christopher Morley

(Hati yang berat, seperti awan yang berat di langit, paling baik dilapangkan dengan melepaskan sedikit air.)

“You can’t trust water: Even a straight stick turns crooked in it.” — W.C. Fields

(Kamu tidak bisa mempercayai air: Bahkan tongkat lurus pun ternyata bengkok di dalamnya.)

page 1 page 2

Related Posts:

References:

  1. Water Quotes. https://www.brainyquote.com/quotes/keywords/water.html. Accessed on October 2, 2017.
  2. Quotes About Water. https://www.goodreads.com/quotes/tag/water. Accessed on October 2, 2017.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *