Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Membuang Waktu (Wasting Time) dan Artinya

Berikut kata-kata mutiara Bahasa Inggris pilihan tentang menghabiskan waktu (wasting time) yang kiranya dapat menginspirasi kita dalam menjalani kehidupan.

“Any time you have an opportunity to make a difference in this world and you don’t, then you are wasting your time on Earth.” — Roberto Clemente

(Kapan pun kamu memiliki kesempatan untuk membuat perbedaan di dunia ini dan kamu tidak melakukannya, maka kamu membuang-buang waktumu di bumi.)

“Wasting time is robbing oneself.” — Estonian Proverb

(Membuang waktu berarti merampok diri sendiri.)

“If time be of all things the most precious, wasting time must be the greatest prodigality.” — Benjamin Franklin

(Jika waktu menjadi yang paling berharga dari semua hal, waktu terbuang pasti merupakan pemborosan terhebat.)

“If everybody knows where everything is kept you can avoid wasting time looking for things.” — Anthea Turner

(Jika setiap orang tahu di mana segala sesuatu disimpan, kamu dapat menghindari membuang-buang waktu untuk mencari sesuatu.)

“When you spend time worrying, you’re simply using your imagination to create things you don’t want.” — Shannon L. Alder

(Ketika kamu menghabiskan waktu untuk khawatir, kamu hanya menggunakan imajinasimu untuk menciptakan hal-hal yang tidak kamu inginkan.)

Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Membuang Waktu (Wasting Time): For every minute you are angry you lose sixty seconds of happiness. Ralph Waldo Emerson
Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Membuang Waktu (Wasting Time)

“For every minute you are angry you lose sixty seconds of happiness.” — Ralph Waldo Emerson

(Untuk setiap menit kamu marah kamu kehilangan enam puluh detik kebahagiaan.)

“Never make someone a priority when all you are to them is an option.” — Maya Angelou

(Jangan pernah membuat seseorang menjadi prioritas ketika kamu bagi mereka adalah pilihan.)

“Spending today complaining about yesterday won’t make tomorrow any better.” — unknown

(Menghabiskan hari ini mengeluh tentang kemarin tidak akan membuat hari esok lebih baik.)

“Nothing is a waste of time if you use the experience wisely.” — Auguste Rodin

(Tidak membuang-buang waktu jika kamu mengambil pelajaran dari suatu kejadian.)

“Someone wasting your time is far worse than someone wasting your money.” — Mitch Thrower

(Seseorang yang menyia-nyiakan waktumu jauh lebih buruk daripada seseorang yang menyia-nyiakan uangmu.)

“I do not want to waste any time. And if you are not working on important things, you are wasting time.” — Dean Kamen

(Saya tidak ingin menyia-nyiakan waktu. Dan jika kamu tidak mengerjakan hal-hal yang penting, kamu membuang-buang waktu.)

“There’s no good way to waste your time. Wasting time is just wasting time.” — Helen Mirren

(Tidak ada cara yang baik untuk membuang waktumu. Membuang-buang waktu hanya membuang-buang waktu.)

“When it comes to love and loss, acceptance is never easy. We can’t make someone see all we have to give, make them love us, or make them change. All we can do is move on and stop wasting time.” — April Mae Monterrosa

(Ketika itu tentang cinta dan kehilangan, penerimaan tidak pernah mudah. Kita tidak bisa membuat seseorang melihat semua yang kita punyai untuk memberi, membuat mereka mencintai kita, atau membuat mereka berubah. Yang bisa kita lakukan hanyalah terus melangkah dan berhenti membuang waktu.)

“A man who dares to waste one hour of time has not discovered the value of life.” — Charles Robert Darwin

(Seseorang yang berani menyia-nyiakan waktu satu jam belum menemukan nilai kehidupan.)

“One of the very worst uses of time is to do something very well that need not to be done at all.” — Brian Tracy

(Salah satu penggunaan waktu yang paling buruk adalah melakukan sesuatu dengan sangat baik yang tidak perlu dilakukan sama sekali.)

“The biggest mistake you can make in life is to waste your time.” — Jerry Bruckner

(Kesalahan terbesar yang dapat kamu buat dalam hidupmu adalah membuang waktumu.)

Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Membuang Waktu (Wasting Time) - 2: Stop wanting someone who doesn't want you. You're just wasting your time.
Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Membuang Waktu (Wasting Time) – 2

“Stop wanting someone who doesn’t want you. You’re just wasting your time.” — Unknown

(Berhentilah menginginkan seseorang yang tidak menginginkanmu. Kamu hanya membuang-buang waktumu.)

“Do not waste time attempting to make sense out of nonsense.” — Johnnie Dent Jr.

(Jangan membuang waktu mencoba memahami sesuatu yang tidak ada gunanya.)

“If you’re wasting your time or your attention, then start investing it wisely.” — Mitch Thrower

(Jika kamu sedang membuang-buang waktu atau perhatianmu, mulailah menginvestasikannya dengan bijak.)

“No point in wasting time with false vanity when you possess the real thing.” — Alan Bradley

(Tidak ada gunanya membuang-buang waktu dengan berbohong demi kesombongan jika kamu memiliki hal yang nyata.)

“Doing something you’re not fully committed to is a colossal waste of time.” — unknown

(Melakukan sesuatu yang tidak sepenuh hati kamu lakukan adalah membuang waktu.)

kata mutiara Bahasa Inggris tentang membuang waktu (wasting time) - 3: The biggest waste is the waste of time. Theophrastus
kata mutiara Bahasa Inggris tentang membuang waktu (wasting time) – 3

“The biggest waste is the waste of time.” — Theophrastus

(Limbah terbesar adalah limbah waktu.)

“Sometimes we waste too much time to think about someone who doesn’t even think about us for a second.” — Wiz Khalifa

(Terkadang kita membuang terlalu banyak waktu untuk memikirkan seseorang yang bahkan tidak memikirkan kita sedetikpun.)

“Don’t live in the past. There’s no point. You can’t change anything. What a waste of time.” — Bob Newhart

(Jangan hidup di masa lalu. Tidak ada gunanya. Kamu tidak bisa mengubah apapun Betapa membuang waktu.)

“Your time is way too valuable to be wasting on people that can’t accept who you are.” — Turcois Ominek

(Waktumu terlalu berharga untuk disia-siakan pada orang-orang yang tidak dapat menerima siapa dirimu.)

“To think too long about doing a thing often becomes its undoing.” — Eva Young

(Berpikir terlalu lama untuk melakukan sesuatu sering menjadi kegagalannya.)

Lihat juga:


References:

  1. goodreads.com. Accessed on July 10, 2017.
  2. brainyquote.com. Accessed on July 10, 2017.
  3. wiseoldsayings.com. Accessed on July 10, 2017.
  4. philosiblog.com. Accessed on August 3, 2017.

Leave a Comment