Berikut kata-kata mutiara Bahasa Inggris pilihan tentang usia (age) yang kiranya dapat menginspirasi kita dalam menjalani kehidupan.
“Age is no guarantee of maturity.” — Lawana Blackwell
(Umur bukan jaminan kedewasaan.)
“The secret of genius is to carry the spirit of the child into old age, which means never losing your enthusiasm.” — Aldous Huxley
(Rahasia kejeniusan adalah membawa semangat anak-anak ke usia tua, yang berarti tidak pernah kehilangan antusiasme.)
“Age does not matter if the matter does not age.” — Carlos P. Romulo
(Umur bukan masalah jika masalah itu tidak menua.)
“No matter what your age you can be great.” — Kishore Bansal
(Tidak peduli berapa umurmu, kamu bisa menjadi hebat.)
“The great thing about getting older is that you don’t lose all the other ages you’ve been.” — Madeleine L’Engle
(Hal hebat tentang menjadi tua adalah kamu tidak kehilangan semua usia yang telah kamu lalui.)
“Age is just a number and if two people like each other nothing should stop them from being together.” — Unknown
(Umur hanyalah angka dan jika dua orang saling menyukai, tidak ada yang bisa menghentikan mereka dari kebersamaan.)
“Age is wisdom if one has lived ones life properly.” — Miriam Makeba
(Umur adalah kebijaksanaan jika seseorang telah menjalani kehidupannya dengan baik.)
“At 50, everyone has the face he deserves.” — George Orwell
(Pada usia 50 tahun, setiap orang memiliki wajah yang pantas untuknya.)
“You look more like a legend when you accomplish a lot at a young age.” — Lil Yachty
(Kamu terlihat lebih seperti legenda ketika kamu mengerjakan banyak hal di usia muda.)
“Age is like love, it cannot be hid.” — Thomas Dekker
(Umur seperti cinta, tidak bisa disembunyikan.)
“In youth we run into difficulties. In old age difficulties run into us.” — Josh Billings
(Di masa muda kita menemui kesulitan. Di usia tua kesulitan menemui kita.)
“Wisdom doesn’t necessarily come with age. Sometimes age just shows up all by itself.” — Tom Wilson
(Kebijaksanaan tidak selalu hadir seiring bertambahnya umur. Terkadang usia muncul hanya sendirian.)
“As men get older, the toys get more expensive.” — Marvin Davis
(Seiring bertambahnya umur seseorang, mainan menjadi lebih mahal.)
“He who is of a calm and happy nature will hardly feel the pressure of age, but to him who is of an opposite disposition, youth and age are equally a burden.” — Plato
(Dia yang memiliki sifat tenang dan bahagia hampir tidak akan merasakan tekanan usia (tua), tetapi bagi dia yang memiliki sifat yang berlawanan, masa muda dan masa tua sama-sama menjadi beban.)
“It’s paradoxical that the idea of living a long life appeals to everyone, but the idea of getting old doesn’t appeal to anyone.” — Andy Rooney
(Adalah paradoks bahwa gagasan untuk hidup panjang menarik bagi semua orang, tetapi gagasan menjadi tua tidak menarik bagi siapa pun.)
“Age is just the amount of time that you have been on earth, what really matters is where you are going after your time is up.” — Nishan Panwar
(Umur hanyalah jumlah waktu yang kamu miliki di bumi, yang benar-benar penting adalah ke mana kamu akan pergi setelah waktu kamu habis.)
“In youth we learn; in age we understand.” — Ebner-Eschenbach
(Di masa muda kita belajar; di usia tua kita mengerti.)
References:
- goodreads.com. Accessed on September 8, 2019.
- brainyquote.com. Accessed on September 8, 2019.
- http://www.wiseoldsayings.com/age-quotes/. Accessed on September 8, 2019.