Pengertian Hyphen
Hyphen (-) adalah salah satu punctuation (tanda baca) yang digunakan untuk membentuk makna yang utuh pada compound word (kata majemuk; contoh: compound noun).
Aturan Penggunaan Hyphen
Secara umum punctuation hyphen digunakan tanpa spasi diantara kedua ujungnya ketika diapit oleh huruf.
Contoh Penggunaan Hyphen
- Hyphen digunakan untuk memotong kata pada pergantian baris. Pada penggunaan ini, hyphen diposisikan setelah potongan kata pada akhir line, bukan awal line baru.
- The government persuades us to use degra-
dable material for daily use.
(Pemerintah mengajak kita untuk menggunakan bahan degra-
dable untuk keperluan sehari-hari.)
- The government persuades us to use degra-
- Hyphen digunakan pada compound word dimana jika tidak digunakan, dapat menyebabkan ambiguitas.
- re-cover vs. recover, re-lay vs. relay, re-lease vs. release
- Hyphen digunakan pada compound word dengan preposition berada di tengah kata.
- hand-in-hand, just-in-time, side-by-side, all-in-one
- Hyphen digunakan pada penulisan sepotong kata, yaitu: prefix dan suffix.
- a-, en-, be-, -able, -less, -ly
- Mengikuti prefix.
- biasanya mengikuti prefix berupa: self-, all-, & ex-: self-exteem, self-control, self-regulation, all-consuming, all-American, all-wise, ex-boyfriend, ex-works, ex-wife.
- mengikuti prefix great- + kinship terms (istilah kekerabatan): great-aunt, great-grandfather, great-uncle
- biasanya mengikuti prefix grand- + kinship terms (istilah kekerabatan): grand-aunt, grand-niece, grand-uncle (tapi grandfather, grandmother)
- biasanya mengikuti prefix half-: half-asleep, half-baked, half-kilo
- prefix berupa capital letter: X-rays, I-formation
- biasanya mengikuti prefix yang huruf akhirnya sama dengan huruf awal kata, double vowel, atau triple consonant. Pengecekan kamus diperlukan karena kondisi sebaliknya dapat berlaku: anti-inflammatory, a-amylase, de-evolution, anti-administration, co-opt, co-enzyme, shell-like
- Kombinasi prefix.
- mengikuti prefiks pada kombinasi prefix + capital letter: non-English, trans-Atlantic
- prefix + number: pre-100 miles
- prefix + kata yang sudah mengandung hyphen: non- + co-worker —> non-co-worker
- Hyphen digunakan ketika menulis angka twenty-one hingga ninety-nine, kecuali: thirty, fourty, fifty, sixty, seventy, eighty, dan ninety.
- twenty-one, twenty-two, twenty-three, twenty-four, twenty-five, twenty-six, twenty-seven, twenty-eight, twenty-nine, thirty-one, …, thirty-nine, forty-one, …, forty-nine, fifty-one, …, sixty-one, …, sixty-nine,
seventy-one, …, seventy-nine, eighty-one, …, eighty-nine, ninety-one, …, ninety-nine
- twenty-one, twenty-two, twenty-three, twenty-four, twenty-five, twenty-six, twenty-seven, twenty-eight, twenty-nine, thirty-one, …, thirty-nine, forty-one, …, forty-nine, fifty-one, …, sixty-one, …, sixty-nine,
Lihat juga:
- Punctuation (Tanda Baca Bahasa Inggris): Pengertian dan Macam
- Question Mark (Tanda Tanya): Penggunaan dan Contoh Kalimat
- Slash (Garis Miring): Pengguaan dan Contoh Kalimat Bahasa Inggris
- Parentheses (Tanda Kurung): Penggunaan dan Contoh Kalimat Bahasa Inggris
- Full Stop (Titik): Penggunaan dan Contoh Kalimat Bahasa Inggris
References:
- The Hyphen. http://www.informatics.sussex.ac.uk/department/docs/punctuation/node24.html#SECTION00071000000000000000. Accessed on January 22, 2013.
- The Hyphen. http://grammar.ccc.commnet.edu/grammar/marks/hyphen.htm. Accessed on January 22, 2013.