Berikut kata-kata mutiara Bahasa Inggris pilihan tentang permintaan maaf (apology) beserta artinya yang kiranya dapat menginspirasi kita dalam menjalani kehidupan.
“A hero is someone we can admire without apology.” — Kitty Kelley
(Seorang pahlawan adalah seseorang yang dapat kita kagumi tanpa permintaan maaf.)
“It is polite to apologize, but it is more polite not to do anything calling for an apology.” — Vikrant Parsai
(Meminta maaf itu sopan, tapi lebih sopan untuk tidak melakukan apapun yang menyebabkan permintaan maaf.)
“In this life, when you deny someone an apology, you will remember it at time you beg forgiveness.” — Toba Beta
(Dalam hidup ini, apabila kamu menolak permintaan maaf seseorang, kamu akan mengingatnya pada saat kamu memohon maaf.)
“Apologize! That’s the least you can do to try to make right something you have wronged.” — Sanhita Baruah
(Minta maaf! Itulah yang setidaknya bisa kamu lakukan untuk memperbaiki sesuatu yang telah kamu salahi.)
“Any good apology has 3 parts: 1)I’m sorry 2)It’s my fault 3)What can I do to make it right? Most people forget the third part.”– Unknown
(Permintaan maaf yang baik memiliki 3 bagian: 1) Maafkan saya 2) Itu salah saya 3) Apa yang bisa saya lakukan untuk memperbaikinya? Kebanyakan orang melupakan bagian ketiga.)
“An apology is a lovely perfume; it can transform the clumsiest moment into a gracious gift.” — Margaret Lee Runbeck
(Permintaan maaf adalah parfum yang indah; Hal itu dapat mengubah momen paling canggung menjadi hadiah yang menyenangkan.)
“Life becomes easier when you learn to accept an apology you never got.” — Robert Brault
(Hidup menjadi lebih mudah saat kamu belajar menerima permintaan maaf yang tidak pernah kamu dapatkan.)
“Apologizing does not always mean you’re wrong and the other person is right. It just means you value your relationship more than your ego.” — Mark Matthews
(Meminta maaf tidak selalu berarti kamu salah dan orang lain benar. Itu berarti kamu menghargai hubunganmu lebih dari egomu.)
“Apologize quickly when you wrong someone, because I’m sorry has no value in the grave.” — Lakesha Ruise
(Cepat minta maaf saat kamu berbuat salah kepada seseorang, karena “saya meminta maaf” tidak ada artinya di dalam kuburan.)
“You can’t spend your life apologizing.” — Jude Law
(Kamu tidak bisa menghabiskan hidupmu untuk meminta maaf.)
“Right actions in the future are the best apologies for bad actions in the past.” — Tryon Edwards
(Tindakan yang tepat di masa depan adalah permintaan maaf terbaik untuk tindakan buruk di masa lalu.)
“When you realize you’ve made a mistake, make amends immediately. It’s easier to eat crow while it’s still warm.” — Dan Heist
(Ketika kamu menyadari bahwa kamu telah melakukan kesalahan, segera tebus kesalahan. Lebih mudah makan daging ayam saat masih hangat.)
“An apology is the super glue of life. It can repair just about anything.” — Lynn Johnston
(Permintaan maaf adalah lem super dalam kehidupan. Itu bisa memperbaiki hampir apa saja.)
“Never ruin an apology with an excuse.” — Benjamin Franklin
(Jangan pernah merusak permintaan maaf dengan alasan.)
“The first to apologize is the bravest. The first to forgive is the strongest. The first to move forward is the happiest.” — Unknown
(Yang pertama meminta maaf adalah yang paling berani. Yang pertama memaafkan adalah yang terkuat. Yang pertama melangkah maju adalah yang paling bahagia.)
“More people should apologize, and more people should accept apologies when sincerely made.” — Greg LeMond
(Lebih banyak orang harus meminta maaf, dan lebih banyak orang harus menerima permintaan maaf ketika diungkapkan dengan tulus.)
“Actions speak louder than words. We can apologize over and over, but if our actions don’t change, the words become meaningless.” — Unknown
(Tindakan berbicara lebih keras daripada kata-kata. Kita bisa meminta maaf berkali-kali, tapi jika tindakan kita tidak berubah, kata-kata tersebut menjadi tidak berarti.)
“Nothing wrong with apologizing, but saying I’m sorry does nothing when you continue to make the same mistakes.” — Unknown
(Tidak ada yang salah dengan meminta maaf, tapi mengatakan saya meminta maaf tidak ada artinya jika kamu terus melakukan kesalahan yang sama.)
“Never apologize for having high standards. People who really want to be in your life will rise up to meet them.” — Suman Rai
(Jangan pernah meminta maaf karena memiliki standar yang tinggi. Orang yang benar-benar ingin berada dalam hidupmu akan bangkit untuk menemuimu.)
“It takes a great deal of character strength to apologize quickly out of one’s heart rather than out of pity. A person must possess himself and have a deep sense of security in fundamental principles and values in order to genuinely apologize.” — Walt Whitman
(Dibutuhkan kekuatan karakter yang besar untuk meminta maaf dengan cepat dari hati seseorang daripada karena kasihan. Seseorang harus menguasai dirinya sendiri dan memiliki rasa aman yang mendalam dalam hal prinsip dan nilai-nilai fundamental agar meminta maaf dengan sungguh-sungguh.)
“An apology is saying the right thing after doing the wrong thing.”– Vikrant Parsai
(Permintaan maaf adalah mengatakan hal yang benar setelah melakukan hal yang salah.)
“I have learned that sometimes “sorry” is not enough. Sometimes you actually have to change.” — Claire London
(Saya telah belajar bahwa terkadang “maaf” tidak cukup. Terkadang kamu sungguh-sungguh harus berubah.)
Lihat juga:
- Kata-Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Perubahan (Change) dan Artinya
- Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Kejujuran (Honesty) dan Artinya
- Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Pengorbanan (Sacrifice) dan Artinya
- Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Menyerah (Giving Up) dan Artinya
- Kata Mutiara Bahasa Inggris tentang Optimisme (Optimism) dan Artinya
References:
- Quotes About Apology. https://www.goodreads.com/quotes/tag/apology. Accessed on July 13, 2017.
- Apology Quotes. https://www.brainyquote.com/quotes/keywords/apology.html. Accessed on July 13, 2017.
- Apology. http://www.keepinspiring.me/apology-quotes-im-sorry-quotes/. Accessed on July 13, 2017.
- Apologizing Sayings and Quotes. http://www.wiseoldsayings.com/apologizing-quotes/. Accessed on July 29, 2017.